Monday, November 22, 2010

DEMOKRATISASI KEPALA MADRASAH DAN PROFESIONALISME GURU

Demokratisasi dan keadilan tidak dapat didefinisikan “sekali untuk selamanya” (once and forall). Karena itu “demokratisasi” adalah sama dengan “Proses Demokratisasi” Terus menerus” jadi Demokratisasi dan Demokratisasi definisinya sama

 
Demokratisasi berasal dari bahasa Yunani, secara harfiah berasal dari kata “demos” berarti rakyat dan “cratos” berarti pemerintahan (kekuasaan).
 
Jadi demokratisasi adalah “Pemerintahan oleh rakyat, di mana kekuasaan tertinggi berada di tangan rakyat, artinya dari rakyat oleh rakyat dan untuk rakyat.” 

KEBAHAGIAAN

Setiap orang menginginkan akan kebahagiaan, pastilah mereka akan mengamini bahwa mereka tidak ingin hidup sengsara. Namun kebahagiaan seperti apa yang diinginkan dan bagaimana mencari kebahagiaan itu. Inilah pertanyaan awal yang akan membedakan cara pandang seseorang dalam menerjemahkan kata “kebahagiaan”.
Cara pandang manusia atau individu inilah yang akan membedakan penafsiran tentang konsep kebahagiaan. Kalaupun Tuhan telah menggariskan umatnya untuk hidup bahagia baik didunia dan akhirat. Tapi kebahagiaan yang seperti apa yang menjadi standar nilai kebahagiaan. Apa lagi di era sekarang ini, setiap individu menginginkan kesuksesan dalam berkarir, pangkat atau jabatan maupun kesuksesan dalam berkeluarga.

Thursday, November 18, 2010

QURBAN VS KORBAN

Idul adha merupakan sebuah kemenangan besar bagi umat Islam karena didalamnya mengisyaratkan konsepsi keimanan atau spiritualitas transendental yang kiranya sulit diterima oleh akal pikiran semata. Kegelisahan Ibrahim mencari Tuhan dari melihat matahari, bulan, padang pasir, sungai hingga menghancurkan berhala dan ditinggalkannya berhala yang paling besar dan perkasa. Itupun berhala yang dibuat oleh orang tuanya sendiri.

Hingga ia menemukan puncak pencarian tuhan dengan menemukan tuhan yang esa yakni Allah dan agama tauhid yang rahmatal lil alamin.

Tuesday, November 2, 2010