Puisi Tak Ada Nomor di Senandung Sastra Semarang
Inilah puisi yang aku bacakan:
Tak Ada Nomor
Ku kenal beragam gambar
Pakai blangkon
Pakai peci
Berkalung sorban
Politisi makan gombal
Geleng sana geleng sini
Putar sana sini
Teriak-teriak auman sapi
Perah susu sapi kau buat mandi
Daging sapi kau sambut birahi
Kau tinggalkan tulang
Ini bagian untuk negeri
Kehilangan bentuk sapi
Malahan mirip tai
Ya...ini tai
Makanan siap saji
Tuk anak tiri di negeri sendiri
(09/06/13 (12.10 Wib)
Puisi yang dibuat dadakan ditempat itu pula, untuk dihadiahkan kepada keluarga besar Senandung Sastra dan khusus untuk Saudari Neny Isharyanti yang akan Studi di negeri Australia.
Bertemakan Sapi, yang saat ini menjadi polemik korupsi anggaran korupsi sapi dan juga Australia merupakan negara yang memasok kebutuhan daging sapi di negeri ini.
0 comments: